List Berita

PERKEMBANGAN INDIKATOR STABILITAS NILAI RUPIAH (26 FEBRUARI 2021)

27 Februari 2021, oleh: superadmin

Mencermati kondisi perekonomian Indonesia khususnya sebagai dampak penyebaran Covid-19, Bank Indonesia menyampaikan perkembangan indikator stabilitas nilai Rupiah secara periodik. Indikator dimaksud adalah nilai tukar dan inflasi, sebagai berikut:   A.  Perkembangan Nilai Tukar 22 – 26 Februari 2021 Pada akhir hari Kamis, 25 Februari 2021 Rupiah ditutup pada level (bid) Rp14.080 per dolar AS. Yield SBN (Surat Berharga

BANK INDONESIA SELENGGARAKAN LOMBA KARYA ILMIAH STABILITAS SISTEM KEUANGAN TAHUN 2021

27 Februari 2021, oleh: superadmin

Bank Indonesia menyelenggarakan Lomba Karya Ilmiah Stabilitas Sistem Keuangan (LKISSK) tahun 2021 dengan tema “Inovasi Asesmen dan Kebijakan Dalam Rangka Mendorong Intermediasi Sektor Keuangan Guna Mengakselerasi Pemulihan Ekonomi”. Adapun subtema yang dilombakan meliputi: Solusi mengatasi credit crunch. Peran kebijakan sektoral dalam mendorong intermediasi dan pemulihan ekonomi. Resiliensi dan inovasi UMKM sebagai penggerak pemulihan ekonomi. Digitalisasi

LAPORAN KEBIJAKAN MONETER TRIWULAN IV 2020 : EKONOMI GLOBAL DAN DOMESTIK DIPRAKIRAKAN MEMBAIK

27 Februari 2021, oleh: superadmin

No. 23/50/DKom Pemulihan ekonomi global mulai terlihat dan diprakirakan berlanjut, sementara itu perekonomian domestik menujukkan perbaikan secara bertahap. Menyikapi perkembangan tersebut dan hasil asesmen keseluruhan, Bank Indonesia dalam dalam Rapat Dewan Gubernur tanggal 17-18 Februari 2021 memutuskan untuk menurunkan BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRR) sebesar 25 bps menjadi 3,50%, suku bunga Deposit Facility sebesar 2,75%,